• Home
  • Lock.
  • RPP
  • RKAS
  • TGS Siswa
  • Daftar Isi
  • Alumnus
  • Kontak
  • Comments

PMR ADAKAN KEGIATAN PEMERIKASAAN GOLONGAN DARAH

Palang Merah Remaja atau sering disebut PMR merupakan wadah pembinaan dan pengembangan anggota remaja PMI. PMR merupakan kekuatan PMI di kabupaten kota diseluruh indonesia dalam melaksanakan kegiatan kemanusiaan, mencetak relawan relawan kemanusian. PMR yang juga sering unit kesehatannya pelajar di sekolah dengan UKS nya. banyak menangani hal hal yang berkaitan dengan kesehatan. Tahun ini dibawah binaan Ibu Khusnul Sulasih, Pak Adi Purnomo, Pak Sushandoko dan Ibu Lulut Margoningsih mengadakan pemeriksaan golongan darah. Kegiatan ini bekerja sama dengan PMI Kabupaten Tegal. Dalam kegiatan tersebut anggota PMR dijelaskan dan didemonstrasikan bagaimana cara melakukan pemeriksaan golongan darah. Dengan begitu anak anak PMR memiliki kompetensi khusus untuk mengadakan pemeriksaan golongan darah secara mandiri.

0 komentar:

Post a Comment